Epoxyndo bekerja sama dengan PT Freeport Indonesia (Asphalt & Limbah Tailing)
PT. Epoxyndo Art Lestari telah bekerja sama dengan PT. Freeport Indonesia sejak tahun 2010 hingga saat ini, khususnya di bidang Chemical, perbaikan underground, perbaikan lantai, pengecatan lantai, pengaspalan jalan.
PT. Epoxyndo Art Lestari juga bekerja sama untuk pengolahan Limbah Tailing, dan diharapkan Limbah Tailing tersebut menjadi barang yang bernilai dan dapat dipakai kembali untuk kebutuhan infrastruktur khususnya di lingkungan PT. Freeport Indonesia.